Senin, 30 Mei 2016

Beginilah Siksaan Kubur bagi Orang-orang Pelit

Blog Khusus Doa - Salam sejahtera, semoga kita semua tetap dalam lindungan Allah SWT. Amin. Pada kesempatan ini Blog Khusus Doa akan berbagi kisah cerita yang mungkin bisa kita ambil hikmahnya. Dimana cerita ini mengisahkan tentang siksaan orang yang pelit ketika sakaratul maut bahkan sampai ia di kubur.

Seperti diketahui, bahwa orang pelit atau bakhil tentu sangat tidak menyenangkan bagi orang

Senin, 23 Mei 2016

Kisah Nabi dan Sahabatnya di Bulan Sya'ban

Blog Khusus Doa - Kisah berikut ini dihimpun dari berbagai sumber, sebagaimana dilansir dari laman islampos. Alkisah, Pada suatu waktu sahabat Usamah bin Zaid bertanya kepada Rasulullah SAW:

“Wahai Rasulullah, aku tidak pernah melihatmu memperbanyak berpuasa (selain Ramadhan) kecuali pada bulan Sya’ban?

Rasulullah SAW, menjawab:

“Itu bulan dimana manusia banyak melupakannya, yaitu antara

Minggu, 22 Mei 2016

Hikmah Puasa Sunnah Bulan Sya'ban

Blog Khusus Doa - Tidak terasa kini kita berada pada bulan Sya’ban. Itu artinya, tinggal menghitung hari lagi kita akan memasuki bulan Ramadhan. Nah, di bulan Sya’ban ini sudahkah kita mulai menunaikan puasa sunnah sebagaimana Rasulullah? Mengapa Rasulullah memperbanyak puasa sunnah di bulan ini? ternyata ini dia hikmahnya.

Pelajari juga : Niat Puasa Sunnah Sya'ban Lengkap Arab Latin dan