Jumat, 31 Juli 2015

Niat Doa Mandi Wiladah / Mandi setelah Melahirkan Lengkap Arab, Latin dan Artinya


Blog Khusus Doa - Mandi wiladah atau melahirkan merupakan salah satu hal yang menyebabkan hadats besar khususnya bagi seorang wanita. Oleh karenanya, jika seorang wanita telah melahirkan anak maka harus mandi junub atau mandi wiladah (mandi setelah melahirkan). Adapun untuk lafadz niat mandi setelah melahirkan (wiladah) akan kami paparkan dibawah ini secara lengkap dalam bahasa arab, tulisan

Doa Agar Terhindar dari Musibah yang Tiba-tiba Datang


Blog Khusus Doa - Musibah yang datang secara tiba-tiba seperti kematian yang tiba-tiba datang tentu sangat menakutkan bagi setiap orang, dan tentunya tidak ada satu orang pun yang ingin mengalaminya. Namun yang pasti, yang namanya musibah tidak ada satu orang pun yang mengetahuinya, kapan musibah itu akan terjadi.





Maka dari itu, sebagai manusia biasa hendaklah kita selalu waspada,

Sabtu, 25 Juli 2015

Doa Ketika Keluar Air Mani / Doa Setelah Ejakulasi Lengkap Arab, Latin dan Artinya


Blog Khusus Doa - Salah satu penyebab mandi wajib yaitu keluarnya air mani, baik itu karena berhubungan badan, mimpi basah maupun ejakulasi/keluar air mani karena diri sendiri (onani). Dalam pembahasan ini, yang dimaksud ejakulasi atau keluar air mani yaitu ketika berhubungan badan suami istri.







Nah, jika telah keluar air mani ketika berhubungan badan, hendaklah berdoa yakni memohon

Rabu, 22 Juli 2015

Doa Niat Mandi Wajib setelah Haid / Menstruasi Lengkap Arab, Latin dan Artinya


Blog Khusus Doa - Niat mandi haid atau mandi wajib setelah haid secara lengkap dalam bahasa arab, tulisan latin dan terjemahannya akan kami share pada halaman ini. Perlu dipahami baik laki-laki maupun perempuan, bahwa salah satu najis yang menghalangi seorang wanita untuk melaksanakan ibadah sholat, puasa adalah menstruasi/haid atau datang bulan.



Secara umum, siklus haid atau menstruasi

Senin, 20 Juli 2015

Bacaan Doa Mencukur Rambut Bayi Baru Lahir dan Doa Meniup Ubun-ubun Bayi


Blog Khusus Doa - Doa mencukur rambut bayi yang baru lahir beserta hadits atau dalilnya akan kami paparkan pada halaman ini. Seperti diketahui, memotong dan/atau mencukur rambut bayi yang sesuai sunnah yaitu dilakukan di hari ke-7 (tujuh) setelah kelahiran bayi. Hal ini berdasarkan hadits dari Salman bin Amir Ad-Dhabbi R.A, bahwasanya Rasulullah SAW bersabda: 




مَعَ الْغُلاَمِ عَقِيْقَةٌ

Kamis, 16 Juli 2015

Bacaan Doa Penutup Majelis / Doa Kaffaratul Majlis Lengkap Arab, Latin dan Artinya


Blog Khusus Doa - Doa Kaffaratul Majelis atau sering juga disebut Doa Penutup Majlis merupakan doa yang dibaca ketika kita atau suatu kelompok berada di majlis dan hendak beranjak atau meninggalkannya. Salah satu alasan kenapa dianjurkan membaca doa penutup majelis atau doa kafaratul majlis yaitu dikhawatirkannya para jama'ah majelis telah berbuat atau berkata dengan perkataan yang tidak

Rabu, 15 Juli 2015

Bacaan Doa Birrul Walidain Lengkap Arab dan Artinya


Blog Khusus Doa - Doa Birrul Walidain merupakan salah satu bentuk (tindakan) berbakti kepada kedua orang tua. Seperti diketahui, sebagai orang anak wajib hukumnya untuk selalu berbakti kepada orang tua baik ayah maupun ibu. Apabila seorang anak tidak berbakti kepada kedua orang tua, maka Allah SWT mengancamnya dengan ancaman yang keras, yaitu dimasukkan ke nereka yang lebih dalam lagi.

Selasa, 14 Juli 2015

Doa Agar Melunasi Hutang Banyak dengan Cepat


Blog Khusus Doa - Berikut adalah bacaan doa agar dapat melunasi hutang yang dapat kita amalkan setiap hari dan/atau minimal setelah sholat fardhu. Doa meluniasi hutang yang akan kami share ini merupakan salah satu doa yang sering dibaca oleh Rasulullah SAW.





Semoga dengan mengamalkan doa dibawah ini rejeki kita menjadi lancar sehingga hutang-hutang yang sedikit maupun hutang yang

Senin, 13 Juli 2015

Hari Raya Idul Fitri di Hari Jum'at, Apakah Harus Sholat Jum'at?


Blog Khusus Doa - Untuk kesekian kalinya, hari raya idul fitri kali ini jatuh pada hari jum'at. Hal ini masih menimbulkan pertanyaan bagi sebagian masyarakat khususnya seputar sholat jum'at. Apakah masih di wajibkan untuk melaksanakan sholat jum'at atau tidak, jika hari raya idul fitri pada hari jum'at?



Seperti diketahui, hari jum'at dan hari raya (I'ed) adalah sama-sama hari besar agama

Minggu, 12 Juli 2015

Niat Puasa Syawal Sunah 6 Hari Lengkap Dalilnya


Blog Khusus Doa - Puasa Sunah Syawal selama 6 hari hukumnya sunnah. Adapun untuk lafadz niat puasa syawal akan kami paparkan pada halaman ini secara lengkap dalam bahasa arab, tulisan latin beserta terjemahannya.



Seperti diketahui, yang namanya sunnah yaitu apabila dikerjakan mendapat pahala dan jika ditinggalkan tidak berdosa. Namun sangat disayangkan, apabila kita meninggal puasa sunnah

Rabu, 08 Juli 2015

Khutbah Kedua Idul Fitri - Khutbah Singkat, Padat dan Bermakna Hari Raya Idul Fitri


Blog Khusus Doa - Khutbah Kedua Lebaran Idul Fitri yang akan kami share ini merupakan lanjutan dari Khutbah (Pertama) Idul Fitri Singkat, Pendek dan Padat. Seperti diketahui, dalam khutbah sholat ied tidak disyaratkan harus terdiri dari dua khotbah, berbeda dengan Khutbah Jum'at yang diharuskan terdiri dari dua khutbah. Meskipun demikin, para jumhur ulama tetap mengatakan bahwa meski tidak

Selasa, 07 Juli 2015

Bacaan Takbir, Doa Takbiran Idul Adha dan Hari Raya Idul Fitri Lengkap Arab, Latin dan Artinya


Blog Khusus Doa - Takbiran di malam hari raya idul fitri dimulai tepat di hari terakhir puasa ramadhan. Biasanya setelah ba'da sholat ashar dan/atau setelah maghrib, setiap mushollah dan masjid-masjid sudah ramai berkumandang takbir dengan diiringi suaru bedug hingga pagi hari menjelang sholat ied.



Untuk bacaan takbiran di hari raya, kami yakin semua sudah pada hafal lafadz bacaannya,

Senin, 06 Juli 2015

Khutbah Idul Fitri Singkat dan Padat - Khutbah Sholat Ied Hari Raya Idul Fitri Lengkap


Blog Khusus Doa - Berikut ini kami share contoh khutbah idul fitri yang singkat, padat dan penuh makna. Seperti diketahui, khutbah pada hari raya dilakukan setelah selesai sholat ied. Hal ini berbeda dengan pelaksanaan khutbah jum'at yang dilakukan sebelum sholat jum'at. Apabila khutbah hari raya idul fitri dilakukan sebelum shalat ied, maka hal tersebut tidak dianggap dan khutbah diulangi

Minggu, 05 Juli 2015

Doa Pembuka Hati Lengkap Arab, Latin dan Artinya


Blog Khusus Doa - Bacaan doa pembuka hati dapat kita amalkan setiap hari, misalnya ketika kita akan berbicara dengan orang lain dan/atau berbicara di depan orang banyak seperti pidato, presentasi dan lainnya. Maka doa pembuka hati ini bisa kita amalkan. Tujuannya yaitu agar supaya orang-orang yang mendengarkan kita, hatinya terbuka sehingga mereka paham dengan apa yang kita bicarakan atau

Bacaan Doa Nurbuat (Nur Nubuwwah) Lengkap Arab dan Artinya


Blog Khusus Doa - Doa Nurbuat atau Nurun Nubuwwah merupakan salah satu doa yang dipercaya memiliki banyak manfaat yang sangat luar biasa, diantaranya yaitu sebagai doa pengasihan yaitu dapat disayangi oleh musuh, doa penjaga dari gangguan syaitan, jin dan lainnya.





Bacaan Doa Nurbuat beserta Artinya secara lengkap akan kami share pada halaman ini. Berdasarkan hadits riwayat Ibnu Asakir

Sabtu, 04 Juli 2015

Doa Panjang Umur, Sehat Selalu, Murah Rezeki Lengkap


Blog Khusus Doa - Berdoa memohon agar panjang umur dan kesehatan sering kali kita ucapkan ketika ada teman, saudara dan/atau keluarga kita yang ulang tahun. Doa panjang umurnya ini sudah sangat fenomenal di kalangan masyarakat kita, mulai dari anak-anak hingga orang dewasa semunya pasti sudah hafal.





Tetapi, bagi sebagian orang masih ada yang belum hafal dengan lafadz doa panjang umur

Jumat, 03 Juli 2015

Doa Malam Pertama Pengantin Baru Lengkap Arab, Latin dan Artinya


Blog Khusus Doa - Kali ini kami akan berbagi Doa Pengantin Baru di Malam Pertama. Hal ini sangat penting bagi kita khususnya orang muslim untuk selalu berdoa ketika melakukan sesuatu termasuk saat malam pertama. Selain berdoa, pengantin baru sebelum melakukan malam pertama juga di sunnahkan untuk melaksanakan sholat sunnah 2 raka'at. Tetapi di halaman ini kami akan berbagi bacaan doanya saja

Doa Anak Sholeh untuk Kedua Orang Tua dan Saudaranya Lengkap


Blog Khusus Doa - Doa Anak Sholeh & Sholehah merupakan salah satu amalan yang tidak akan terputus meskipun manusia sudah meninggal dunia. Sebagaimana disebutkan dalam hadits riwayat Muslim tentang Doa Anak Shaleh dan/atau Sholehah "Apabila manusia mati, maka terputuslah amalnya kecuali tiga perkara, yaitu sedekah jariyyah, ilmu yang bermanfaat, dan anak yang shalih yang mendo’akan orang tuanya

Rabu, 01 Juli 2015

Doa Qunut Tarawih setelah Witir Selama Pertengahan Ramadhan


Blog Khusus Doa - Membaca doa qunut witir setelah sholat tarawih atau qunut tarawih setelah witir dibaca ketika memasuki pertengahan bulan ramadhan yaitu tanggal 15 ramadhan hingga akhir ramadhan. Adapun hukum qunut witir pada sholat tarawih adalah sunnah, namun para ulama berbeda pendapat tentang waktu disyariatkannya pada shalat witir. Ada yang berpendapat sepanjang tahun, selama bulan